HUTAN SANCANG | AIR TERJUN KEJAYAAN | PRABU SILIWANGI | EPISODE 01

Hutan Sancang dipercaya tempat Prabu Siliwangi melakukan tapa brata serta menimba ilmu kedigdayaan. Di hutan ini juga Prabu Siliwangi meningkatkan keilmuan-keilmuan kanuragan agar menambah kesaktian yang dimilikinya. Menurut masyarakat sekitar bahwa hutan Sancang merupakan tempat Prabu Siliwangi moksa. #prabusiliwangi #hutan #padepokanbungapadi
Back to Top